Meski pandemi Covid-19 hingga kemunculan varian baru di pertengahan tahun 2021 telah menimbulkan gelombang kedua pandemi yang memberikan tekanan besar pada perekonomian nasional.
Namun, langkah cepat dan tepat Pemerintah mampu mengendalikan pandemi sekaligus secara bertahap memulihkan perekonomian.
Baca Juga:
Motivasi Para Agen, Telkom Gelar CAMG-Awarding 2024
Pada akhir 2021, Telkom mencatat pendapatan konsolidasi sebesar Rp 143,2 triliun atau tumbuh sebesar 4,9% dibandingkan tahun sebelumnya.
Dari sisi profitabilitas, Telkom membukukan EBITDA (Laba sebelum Bunga, Pajak, Depresiasi, dan Amortisasi) sebesar Rp 75,7 triliun atau tumbuh sebesar 5,1% dan laba bersih sebesar Rp 24,8 triliun atau tumbuh sebesar 19,0% jika dibandingkan dengan periode 2020. [JP]