Densus 88 sebelumnya telah menangkap terduga teroris berinisial IS alias Ono (43) di Kota Tebing Tinggi, Sumut pada Jumat (16/12).
Densus juga melakukan penggeledahan di rumah Ono dan turut mengamankan sejumlah barang antara lain dua tas ransel warna hijau berbeda merek, dan tas ransel warna merah.
Baca Juga:
Menko Yusril Sebut Pemerintah RI Wacanakan Pemulangan Hambali dari Guantanamo
Aparat juga turut menyita karpet pelindung tas hujan, satu buah pedang, handphone merek Samsung, satu busur panah, serta tujuh buah anak panah. [tum]